Membuat baner atau gambar yang akan kita pasang di blog kadang menjadi sulit klo kita tidak tau berapa ukuran sebenarnya. Bila anda menggunakan Browser Firefox maka anda tinggal menambahkan Add-ons MeasurIt.
Yaitu berupa penggaris untuk mengukur berapa pixels ukuran Tinggi dan Lebar sesungguhnya sehingga saat gambar yang nantinya kita pasang di browser tidak kekecilan atau kebesaran. Tidak sedikit blog yang baner-nya dipaksakan untuk memenuhi ukuran yang diinginkan. Jika anda ingin mencobanya Silahkan Klik Disini, Kemudian ikuti langkah berikut :
1. Klik Add To Firefox
2. Akan Muncul Kota Dialog Installation, Klik Install.
3. Setelah Proses Install Selesai Restart Firefox.
4. Setelah Firefox terbuka kembali maka akan muncul MeasureIt (gambar penggaris di Status Bar Kiri Bawah Browser Anda)
Cara Penggunaanya :
Klik Gambar Penggaris yang ada di Status Bar Kiri Bawah Broser Anda kemudian klik dan goreskan dimana anda akan mengukur Lebar dan Tinggi suatu gambar atau suatu tempat.
Contoh pada gambar di bawah ini :
- Widht: Lebar Gambar
- Height : Tinggi Gambar
Setelah selesai menggunakannya klik Kembali MeasureIt/Gambar Penggaris yang ada di Status Bar kiri bawah.
Selamat Mencoba.
0 komentar:
Posting Komentar