Monitoring Website Anda Dengan URL Monitoring Tool

Posted by

Buat anda yang suka banget dengan yang namanya Internet, maka anda harus tau juga saat anda tidak bisa masuk ke suatu website. Ada beberapa masalah saat anda tidak bisa terkoneksi dengan Internet :
1. Bisa jadi Internet Service Provider (ISP) anda mengalami gangguan Total, klo masalah yang ini maka anda tidak bisa masuk kewebsite manapun.
2. Internet Service Provider (Penyedia layanan Internet, semacam Speedy, Indonet, Telkomnet, dll) anda mengalami gangguan hanya koneksi international, maka anda hanya bisa mengakses website yang servernya hanya diwilayah Indonesia, anda tidak bisa mengakses website yang servernya di luar Indonesia, Misalkan Yahoo, Google, dan website - website yang lainya.
3. Gangguan bisa pada perangkat koneksi yang anda pakai, misalkan modem, jaringan telpon, komputer, dll.
4. Gangguan yang terjadi pada website yang ingin anda akses, misalkan anda suka mengakses www.friendster.com, www.facebook.com, dll.

Untuk mengetahui penyebabnya anda bisa menggunakan URL Monitoring Tool, dengan Url Monitoring tool ini anda bisa mengetahui apakah website yang anda akses bermasalah atau tidak, jika semua website yang anda akses (server lokal dan International) mengalami gangguan, maka bisa jadi permasalahan bukan pada websitenya. Tetapi jika saat anda memonitor dengan URL Monitoring Tool, ada beberapa website yang bisa diakses dan ada yang tidak maka bisa jadi yang bermasalah adalah website tersebut.
Jika anda mempunyai Website yang sangat berharga buat anda, maka tool ini wajib dipakai untuk memonitor website anda, apakah website anda bermasalah disuatu waktu atau tidak. Jika anda ingin mencobanya silahkan Download Url Monitoring Tool Disini, Untuk Cara Installasi dan penggunaanya silahkan Ikuti Tips berikut :

1. Klik 2x Urlmonitoring.exe



2. Klik Install untuk melakukan Installasi di komputer anda.



3. Klik Next > untuk melanjutkan kelangkah berikutnya.



4. Next > Lagi ya....



5. Pilih I Accept the agreement kemudian klik Next >



6. Pilih Next > lagi



7. Hilangkan tanda centang pada View Online Help, kemudian Klik Finish untuk mengakhiri proses Installasi.

8. Buka Url Monitoring Tool dengan klik Start Menu - Programs - Url Monitoring Tool - Url Monitoring Tool



9. Masukkan Url / Alamat website yang akan anda cek statusnya dengan klik Add URLs, seperti pada gambar diatas, kemudian Klik Ok.
10. Klik Check Now untuk melihat statusnya. Jika statusnya OK, maka website tersebut tidak bermasalah.



Selamat mencoba.


<
Blog, Updated at: 22.48

1 komentar:

  1. slmat malam,
    artikel dengan judul monitoring website anda dengan URL monitoring tool ini sangat bermanfaat terutama pemula seperti saya,
    artikel ini menjelaskan beberapa msalah saat tidak bisa terkoneksi dengan internet ada 4 yang dijelaskan.
    selain itu disini ada 10 cara instalasi dan pengguanaannya apakah website anada bermaslah diasuatu waktu atau tidak.
    untuk kesekian x nya saya kataka,saya paling senang dan semangat membaca artikel yang disertai contoh menggunakan gambar..
    sukses ya admin
    thanks


    jangan lupa kunjungi website kampus kami http://www.atmaluhur.ac.id

    dan website saya https://akbarfitriansyah.mahasiswa.atmaluhur.ac.id

    BalasHapus