Mengganti Ekstensi File Dengan Cepat dan Mudah dengan Easy Graphic Converter

Posted by

Buat anda yang butuh program aplikasi untuk merubah ekstensi file dengan cepat dan mudah, maka Easy Graphic Converter adalah jawabannya. Misalkan anda ingin merubah ratusan file foto anda yang berextensi png menjadi jpg....!! sangat mudah sekali di lakukan oleh Easy Graphic Converter. Hampir semua ekstensi gambar bisa di conversi oleh Easy Graphic Converter, Penasaran dan Ingin mencobanya....??? Langsung aja Download Easy Graphic Converter1.2 Disini, untuk panduan Installasi dan Penggunaanya silahkan ikuti langkah - langkah berikut :


1. Buka file Easy Graphic Converter1.2 yang sudah di Download tadi kemudian Extrax.
2. Double Click file graphic-converter.exe



3. Klik Yes



4. Next >



5. Yes



6. Next >



7. Next >



8. Beri tanda Centang pada Create a Desktop Icon, kemudian Klik Next >



9. Pilih Install



10. Klik Finish, yang berarti proses Installasi sudah selesai.


Untuk Menggunakannya ikuti langkah berikut :

1. Buka Easy Graphic Converter1.2



2. Pilih Add.



3. Pilih File yang akan anda Convert, kemudian Klik Open



4. Maka semua file yang terpilih akan masuk kedalam Easy Graphic Converter yang siap untuk di Conversi. Pilih Settings untuk melakukan pengaturan hasil dari konversi gambar nantinya (Outputnya).

- Output Format : Pilih format gambar yang akan dihasilkan dari hasil konversi, misalkan disitu adalah Gif
- Bits per Pixel : Pilih ukuran Bits Per Pixel-nya, misalkan 24.
- Grayscale : Beri tanda centang apabila hasil yang diinginkan adalah gambar grayscale (gambar hitam putih dengan memperhitungkan derajat keabu - abuan)
- Resize Option : Pilih No Resize apabila anda tidak akan merubah ukuran asli gambar.
- Output Directory : Pilih Folder dimana hasilnya akan disimpan.



5. Jika sudah selesai mengatur, Pilih OK.
6. Klik Start untuk memulai Konversi



7. Setelah proses Konversi seperti pada gambar diatas sudah mencapai 100% berarti tandanya sudah selesai, dan akan keluar seperti gambar dibawah :



8. Pilih Yes, Kemudian liat directory hasil dari konversi tadi, apakah ekstensinya sudah benar - benar berubah seperti yang anda inginkan ???



Selamat Mencoba.


<
Blog, Updated at: 18.30

0 komentar:

Posting Komentar